Konten Premium

Keriuhan Rights Issue Emiten Bank Berlanjut di Semester II?

Bisnis.com,19 Jul 2021, 07:00 WIB
Penulis: Azizah Nur Alfi
Karyawan berada di dekat layar pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta, Selasa (14/4/2020). (Bisnis/ Himawan L Nugraha)

Bisnis.com, JAKARTA – Aksi penambahan modal dengan hak memesan efek terlebih dahulu (HMETD) atau rights issue oleh emiten perbankan diperkirakan masih akan ramai di semester II/2021.

Berdasarkan data OJK, hingga minggu ke-5 Juni 2021, tercatat ada enam bank yang telah menyelesaikan rights issue pada paruh pertama tahun ini. Total nilai emisi pada periode tersebut sebesar Rp22,25 triliun.

Nilai emisi terbesar dicatatkan oleh PT Bank Permata Tbk. yakni Rp10,96 triliun, diikuti PT Bank Jago Tbk. Rp7,05 triliun. Di urutan berikutnya yakni PT Bank Mayapada International Tbk. senilai Rp1,99 triliun, PT Bank IBK Indonesia Tbk. Rp1,24 triliun, PT Bank Harda International Tbk. Rp749,85 miliar, dan PT Bank Neo Commerce Tbk. Rp249,82 miliar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Yustinus Andri DP
Terkini