Konten Premium

Tren Saham Bank Jumbo, Antara Kinerja dan Digitalisasi Perbankan

Bisnis.com,06 Agt 2021, 17:32 WIB
Penulis: Herdanang Ahmad Fauzan
Karyawan melintas di dekat layar monitor perdagangan Indeks Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Senin (17/2/2020)./Bisnis-Eusebio Chrysnamurti

Bisnis.com, JAKARTA — Kinerja keseluruhan sektor perbankan boleh saja diramal kompak positif pada tahun ini. Namun, bank-bank besar bukannya tidak punya senjata yang membedakan kasta mereka dari bank-bank kecil.

Kue pembeda tersebut apalagi kalau bukan segmen Kredit Pemilikan Rumah (KPR).

PT Bank Central Asia Tbk. (BBCA) salah satunya. Sepanjang semester I/2021, dalam laporan keuangannya, BBCA melaporkan bahwa penyaluran kredit telah tumbuh 0,8 persen secara tahun berjalan (year-to-date/ytd).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Annisa Margrit
Terkini