Konten Premium

Rekam Jejak Banten Global Development (BGD), yang Lepas Saham BEKS

Bisnis.com,27 Sep 2021, 19:47 WIB
Penulis: Dionisio Damara & Stefanus Arief Setiaji
PT Bank Pembangunan Daerah Banten (BEKS)./Dok. Bank Banten

Bisnis.com, JAKARTA – Teka-teki absennya PT Banten Global Development (BGD) dari aksi rights issue PT Bank Pembangunan Daerah Banten Tbk. (BEKS) akhirnya terjawab sudah.

Seperti diketahui, BEKS akan melakukan penambahan modal lewat rights issue sebanyak 23,39 miliar saham. Namun aksi korporasi itu tidak akan diikuti oleh pemegang saham mayoritasnya yakni BGD.

Sebelumnya, pada Agustus lalu, berdasarkan prospektus ringkas di pengumuman Bursa Efek Indonesia (BEI), BGD dinyatakan tidak akan melaksanakan haknya sesuai porsi kepemilikan dalam penawaran umum terbatas dengan hak memesan efek terlebih dahulu (HMETD).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Yustinus Andri DP
Terkini