Konten Premium

Historia Bisnis: Perintah BEI ke EXCL Terkait Saham Publik

Bisnis.com,13 Okt 2021, 23:43 WIB
Penulis: Anggara Pernando
Karyawan beraktivitas di kantor XL Axiata./Bisnis-Arief Hermawan P

Bisnis.com, JAKARTA - Aksi pelepasan saham ke publik atau initial public offering (IPO) belum tentu membuat saham yang diterbitkan mudah didapatkan. 

Bisnis Indonesia edisi 13 Oktober 2005 merekam aksi korporasi pelepasan saham ke publik yang langsung kembali diserap oleh perusahaan pengendali. Fenomena ini terjadi dalam IPO PT Excelcomindo Pratama Tbk (EXCL). 

Dalam edisi 16 tahun yang lalu itu, BEJ meminta PT Excelcomindo Pratama Tbk (XL) untuk menambah kepemilikan saham publik, setelah sebagian besar saham yang beredar di publik beralih ke pemegang saham pengendali pasca pencatatan perdana saham (IPO) dua pekan sebelumnya atau pada 29 September 2005.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Anggara Pernando
Terkini