Konten Premium

Setelah Cap Bluechip, Ada Apa dengan Saham Bukalapak (BUKA)?

Bisnis.com,01 Des 2021, 20:45 WIB
Penulis: Herdanang Ahmad Fauzan
IPO Bukalapak./Paparan publik

Bisnis.com, JAKARTA – Harga saham PT Bukalapak.com Tbk (BUKA) ditutup auto reject bawah (ARB) pada penutupan perdagangan hari ini, Rabu (1/12/2021). Rontoknya harga saham salah satu perusahaan marketplace Tanah Air di zona batas bawah bahkan sudah terjadi dalam sepekan terakhir. 

Level harga penutupan ini merupakan yang terendah sejak BUKA melantai di bursa awal Agustus 2021 lalu. Bila dirunut, harga saham BUKA telah genap menungkik 40 persen dibandingkan mahar Rp850 per saham ketika IPO. Namun, longsornya harga saham PT Bukalapak.com Tbk. (BUKA) bagaikan anomali.

Pasalnya, perusahaan baru saja merilis kinerja keuangan terbaru per akhir kuartal III/2021, Selasa (30/11/2021) kemarin.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Anggara Pernando
Terkini