Konten Premium

Kepemilikan Grup Salim Berubah Usai Bank Ina (BINA) Gelar Rights Issue

Bisnis.com,13 Des 2021, 09:45 WIB
Penulis: M. Nurhadi Pratomo & Dionisio Damara
PT Bank Ina Perdana Tbk. (BINA)./bankina.co.id

Bisnis.com, JAKARTA — Kepemilikan Grup Salim melalui PT Indolife Pensiontama di PT Bank Ina Perdana Tbk. (BINA-R) berubah usai rangkaian penambahan modal dengan skema hak memesan efek terlebih dahulu (HMETD) atau rights issue.

Otoritas Bursa Efek Indonesia (BEI) mengumumkan bahwa masa perdagangan HMETD Bank Ina Perdana telah berlangsung pada 3 Desember 2021 — 9 Desember 2021. Dengan demikian, terhitung mulai 10 Desember 2021, BINA-R tidak lagi diperdagangkan.

Laporan dari PT Raya Saham Registra menyebut total HMETD yang telah dilaksanakan sebanyak 234.896.439 hingga 9 Desember 2021. Artinya, masih ada 47.822.311 HMETD yang belum dilaksanakan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: M. Nurhadi Pratomo
Terkini