Konten Premium

2 Nasehat Saham Lo Kheng Hong untuk Milenial & Rekomendasi Stockpick Esok 2022

Bisnis.com,16 Des 2021, 20:29 WIB
Penulis: Anggara Pernando
Lo Kheng Hong berpose di depan dinding berisi kutipan Chairman MNC Group Hary Tanoesoedibjo. - istimewa

Bisnis.com, JAKARTA - Investor saham Lo Kheng Hong mengingatkan kalangan milenial yang terjun ke pasar modal untuk mempelajari dua fondasi penting agar tidak boncos menghadapi gejolak pasar modal. 

Lo Kheng Hong yang sudah 32 tahun menjadi investor aktif di Bursa Efek Indonesia menyebutkan dua kunci ini penting dipelajari karena terbukti memberi kekayaan kepada investor yang melaksanakannya. 

"Milenial tumbuh banyak sekali di BEI [sebagai investor], itu sesuatu yang baik. Kita harus ingat milenial itu masih kuliah, belum punya penghasilan, atau [kalau sudah berpenghasilan] uangnya belum banyak. Milenial itu baru akan banyak [uang] 20 tahun kemudian," kata Lo dalam acara Bisnis Indonesia Business Challenges - Arah Bisnis 2022, Rabu (15/12/2021). 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Anggara Pernando
Terkini