Konten Premium

Rekomendasi Saham 2022: Meneropong Nasib Saham Teknologi dan LQ45 pada Tahun Macan Air

Bisnis.com,30 Des 2021, 14:21 WIB
Penulis: Herdanang Ahmad Fauzan
Sektor saham potensi cuan pada 2022

Bisnis.com, JAKARTA – Pandemi memang masih menyelimuti pasang surut pasar saham sepanjang 2021. Namun menjelang tahun baru 2022, performa Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) yang lebih stabil dibandingkan kondisi pada 2020 memunculkan harapan besar bagi para investor.

Terhitung hingga jeda perdagangan Kamis (29/12/2021) hari ini, IHSG yang berada di level 6.591,77 tercatat hanya 0,18 persen lebih rendah dari posisi awal tahun. Bandingkan, misal, dengan kondisi dari awal ke akhir tahun 2020 ketika IHSG mengalami koreksi 5,09 persen.

Menariknya, kendati masih mengalami pasang surut, sejumlah sektor di bursa telah menunjukkan penampilan mentereng. Satu yang tampil mencolok ke zona hiau adalah sektor teknologi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Anggara Pernando
Terkini