Konten Premium

Bukan Bank Jago (ARTO), Crazy Rich Jerry Ng Sosok Baru di BFI Finance (BFIN)

Bisnis.com,20 Jan 2022, 10:00 WIB
Penulis: Anggara Pernando
Praktisi Telekomunikasi Rudiantara (kedua kiri), CEO dan Co-Founder EV Hive Carlson Lau (dari kiri), Direktur Utama saat ini Komisaris Utama Bank Jago Jerry Ng, dan Co-founder & Managing Partner of East Ventures Willson Cuaca, berbincang di sela-sela meresmikan Jenius x EV Hive Coworking Space di Jakarta./JIBI-Dwi Prasetya

Bisnis.com, JAKARTA - Langkah bernilai triliunan rupiah kembali diumumkan melibatkan crazy rich Jerry Ng. 

Berdasarkan prospektus yang diumumkan hari ini, Kamis (20/1/2022), Trinugraha Capital &Co SCA, (TC) entitas yang saat ini mengendalikan PT BFI Finance Tbk. (BFIN) melakukan pengumuman penawaran tender sukarela. 

Perusahaan dengan badan hukum di Luxembourg itu akan menyerap seluruh saham yang belum dimiliki di BFIN sehingga menjadi 100 persen. Saat ini TC memiliki 42,81 persen saham BFIN.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Anggara Pernando
Terkini