Konten Premium

IPO GoTo ‘Cuma’ Lepas 4,35 Persen Saham, Ada Apa?

Bisnis.com,15 Mar 2022, 10:35 WIB
Penulis: M. Nurhadi Pratomo & Anggara Pernando
Karyawan beraktivitas di dekat layar pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Selasa (8/9/2020)./Bisnis-Himawan L Nugraha

Bisnis.com, JAKARTA — Persentase saham baru yang diterbitkan oleh PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk. lewat aksi penawaran umum perdana saham (initial public offering/IPO) menimbulkan pertanyaan di kalangan pelaku pasar.

Salah satu rencana IPO perusahaan teknologi yang paling dinantikan pelaku pasar akhirnya resmi diumumkan pada Selasa (15/3/2022). GoTO Gojek Tokopedia telah menyampaikan prospektus ringkas untuk gelaran IPO perseroan.

GoTo— yang merupakan perusahaan induk dari entitas GoJek, Tokopedia, dan entitas anak maupun asosiasinya—  akan melepas 52 miliar lembar saham atau setara dengan 4,35 persen saham yang disetor dan ditempatkan penuh. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: M. Nurhadi Pratomo
Terkini