Konten Premium

Strategi BBSI di Bisnis Bank Digital di Antara Pemain Ekosistem Besar

Bisnis.com,04 Apr 2022, 18:01 WIB
Penulis: Yustinus Andri DP
Karyawan beraktivitas di dekat logo PT Bank Bisnis Internasional Tbk. (BBSI) di Jakarta, Jumat (28/1/2022). Bisnis/Suselo Jati

Bisnis.com, JAKARTA – Palagan persaingan bisnis bank digital di Indonesia kian menarik. Terutama setelah berdatangannya para pemodal baru yang siap untuk mendukung transformasi bank umum ke bank digital.

Adapun, salah satu bank umum yang akan segera masuk ke bisnis bank digital adalah PT Bank Bisnis Internasional Tbk. Bank dengan kode emiten BBSI itu baru saja mengumumkan perubahan struktur pemegang sahamnya.

Dalam hal ini Kredivo melalui induk usahanya yakni PT FinAccel Teknologi Indonesia (FTI), resmi menambah kepemilikan sahamnya di Bank Bisnis Internasional menjadi 75 persen dari sebelumnya sebesar 40 persen.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Yustinus Andri DP
Terkini