Konten Premium

Saham Bank Index Dicaplok Modalku dan Ketatnya Pertarungan di Segmen UMKM

Bisnis.com,26 Apr 2022, 11:05 WIB
Penulis: Yustinus Andri DP
Logo Bank Index. /istimewa

Bisnis.com, JAKARTA – Persaingan dalam hal pemenuhan pembiayaan dan layanan perbankan di segmen pasar usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) diperkirakan makin ketat. Hal itu salah satunya disebabkan oleh makin maraknya aksi akuisisi saham perbankan di Indonesia oleh perusahaan finansial teknologi (fintech).

Dalam hal ini, sebagian besar bank yang sahamnya dibeli oleh perusahaan fintech memiliki kemiripan misi, yakni menjadikan pasar UMKM sebagai fokus dalam penyaluran pembiayaan dan layanannya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Yustinus Andri DP
Terkini