Konten Premium

Perusahaan Daur Ulang Baterai Asal India Siap Masuk, Sokong Korporasi Korsel?

Bisnis.com,31 Mei 2022, 18:27 WIB
Penulis: Yustinus Andri & Tegar Arief
Perakitan baterai untuk mobil listrik/ Bloomberg

Bisnis.com, JAKARTA – Industri kendaraan listrik di Indonesia berpotensi makin terkoneksi dan makin kuat dengan munculnya sejumlah perusahaan yang bergerak di beberapa sektor penunjang.

Adapun, guna mendukung terciptanya ekosistem dan industri kendaraan listrik yang kuat, sebuah negara tentu memerlukan industri penopang. Salah satunya, industri daur ulang baterai yang digunakan sebagai sumber tenaga bagi kendaraan listrik.  

Di Indonesia, sejauh ini sejumlah sektor yang terkait kendaraan listrik telah hadir. Selain perusahaan yang memproduksi mobil dan sepeda motor listrik, Indonesia juga telah kedatangan beberapa korporasi yang akan membuat baterai listrik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Yustinus Andri DP
Terkini