Konten Premium

Uji Imun Saham Bumi Resources Minerals (BRMS) Bakrie

Bisnis.com,29 Jun 2022, 07:31 WIB
Penulis: Mutiara Nabila & Herdanang Ahmad Fauzan
Fasilitas pengolahan bijih emas PT Bumi Resources Minerals Tbk. (BRMS). Sejak awal tahun, saham BRMS milik Grup Bakrie mulai jadi primadona investor publik./Istimewa

Bisnis.com, JAKARTA – Sempat nyaris dua tahun mati suri di level gocap, saham PT Bumi Resources Tbk. (BRMS) berbalik jadi salah satu primadona investor publik dalam setahun terakhir. Semua tidak lepas dari rencana-rencana menjanjikan emiten multimineral yang terkoneksi dengan Keluarga Bakrie tersebut.

Sejak awal tahun ini, seiring kedatangan Emirates Tarian yang diduga terasosiasi dengan Grup Salim, saham BRMS makin laris. Terlihat dari nilai transaksi dan harga saham perseroan yang terus naik. Per penutupan perdagangan Selasa (28/6/2022) misalnya, harga saham BRMS yang menyentuh Rp258 per saham telah merefleksikan penguatan 122,4 persen dari posisi Rp116 per saham secara year to date (ytd).

“Terus terang saya enggak hold BRMS lama, tapi beberapa kali beli sahamnya lalu jual pas lagi naik-naiknya. Agak ngeri juga sih sebenarnya,” ujar Nurdin (36), salah satu investor ritel yang pernah bertransaksi saham BRMS ketika dikonfirmasi Bisnis, Selasa (28/6).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Herdanang Ahmad Fauzan
Terkini