Jadwal Playoff Hingga Final IBL 2022: C-Tra Arena Jadi Venue

Bisnis.com,02 Jul 2022, 16:54 WIB
Penulis: Taufan Bara Mukti
Jadwal Playoff IBL 2022 / IBL Indonesia

Bisnis.com, JAKARTA - Berikut jadwal babak playoff hingga final IBL 2022 yang akan bergulir mulai Agustus mendatang.

IBL 2022 akan memasuki babak playoff setelah merampungkan reguler season beberapa waktu lalu.

Delapan tim terbaik akan saling bersaing di babak playoff IBL 2022 yang akan digelar Agustus mendatang.

Sebelumnya, playoff IBL 2022 kabarnya akan digelar di Sritex Arena, Solo. Namun dalam rilis terbaru, panitia IBL mengumumkan C-Tra Arena, Bandung, akan menjadi venue playoff IBL 2022.

Babak playoff IBL 2022 akan digelar dalam format Best of 3. Artinya, tim yang meraih dua kemenangan lebih dulu berhak melaju ke semifinal. Di semifinal hingga final pun formatnya masih sama Best of 3.

Babak playoff akan digelar mulai 13-16 Agustus mendatang. Dilanjutkan semifinal pada 20-23 Agustus. Partai final diselenggarakan pada 27, 28, dan 30 Agustus.

Berikut jadwal playoff IBL 2022

Babak Playoff:

Semifinal:

Final:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Taufan Bara Mukti
Terkini