Konten Premium

Unjuk Gigi Emiten Otomotif Crazy Rich TP Rachmat (DRMA)

Bisnis.com,09 Agt 2022, 13:14 WIB
Penulis: Herdanang Ahmad Fauzan
Suasana pabrik calon emiten komponen otomotif, PT Dharma Polimetal Tbk. Entitas Grup Triputra ini akan melakukan penawaran umum perdana (IPO) saham pada akhir 2021. /Perseroan.

Bisnis.com, JAKARTA – Setelah mengalami pasang surut pada semester I, saham PT Dharma Polimetal Tbk. (DRMA) mengawali perjalannya pada paruh kedua 2022 dengan pergerakan menjanjikan. Hingga penutupan perdagangan Senin (9/8/2022) kemarin misalnya, banderol saham emiten otomotif milik crazy rich TP Rachmat ini telah menyentuh Rp820 per saham, alias menguat 20,5 persen dibandingkan level Rp680 pada akhir semester I/2022.

Sejak awal Juli hingga 8 Agustus 2022, minat investor publik terindikasi naik. Ini terlihat dari nilai transaksi saham DRMA pada periode tersebut, yang mencapai Rp433,2 miliar, dengan jumlah saham ditransaksikan melampaui 5,8 juta lot.

Di saat yang sama, investor asing juga melakukan akumulasi dengan nilai net buy Rp55,4 miliar. Net buy asing dalam kurun kurang dari 2 bulan ini bahkan sudah melampaui net buy asing sepanjang semester I/2022 yang mentok pada kisaran Rp15,2 miliar saja.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Herdanang Ahmad Fauzan
Terkini