Gempa Magnitudo 5,3 Guncang Jepara

Bisnis.com,15 Agt 2022, 18:21 WIB
Penulis: Mia Chitra Dinisari
Ilustrasi seismograf. Alat ini merupakat perangkat yang mengukur dan mencatat gempa bumi./Antara

Bisnis.com, JAKARTA - Gempa Magnitudo 5.3 mengguncang Jepara Jawa Tengah Senin 15 Agustus 2022 sore ini.

Menurut data BMKG, sumber gempa memiliki kedalaman: 566 km, dengan waktu tepatnya pukul 18:10:05 WIB.

Adapun pusat gempa berada di koordinat: 5.93 LS-110.34 BT (81 km BaratLaut JEPARA-JATENG).

BMKH menyatakan bahwa gempa ini tidak berpotensi tsunami.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Mia Chitra Dinisari
Terkini