Konten Premium

Beda Ramalan Nasib Saham ITMG, Dividen Interim Jadi Pemanas?

Bisnis.com,18 Agt 2022, 09:34 WIB
Penulis: M. Nurhadi Pratomo & Ana Noviani
Pekerja melakukan inspeksi pengangkutan batu bara di atas ban berjalan./Bloomberg - Dadang Tri

Bisnis.com, JAKARTA — Sejumlah analis memiliki pandangan berbeda terkait prospek saham PT Indo Tambangraya Megah Tbk. (ITMG) di tengah meroketnya laba bersih semester I/2022.

Indo Tambangraya Megah membukukan rapor pertumbuhan kinerja keuangan mentereng pada periode Januari 2022 — Juni 2022. Emiten pertambangan batu bara itu mengantongi pertumbuhan laba bersih 291,79 persen year-on-year (yoy) menjadi US$460,82 juta pada semester I/2022.

Pencapaian itu sekaligus mendongkrak margin laba bersih (net profit margin/NPM) ITMG dari 17,39 persen  menjadi 32,42 persen.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: M. Nurhadi Pratomo
Terkini