Konten Premium

Menguji Taji ADRO dan Boy Thohir Diadang Penyetopan Pembiayaan Perbankan

Bisnis.com,12 Sep 2022, 10:45 WIB
Penulis: Reni Lestari
Garibaldi Thohir alias Boy Thohir, Presiden Direktur ADRO saat wawancara di kediamannya di Jakarta, Selasa, (19/4/2022). Bloomberg - Muhammad Fadli.

Bisnis.com, JAKARTA – Melejitnya kinerja emiten tambang milik taipan Boy Thohir, PT Adaro Energy Indonesia Tbk. (ADRO) tak lepas dari batu sandungan. Belakangan ADRO dihempas aksi penyetopan aliran pembiayaan dari dua perbankan raksasa dunia.

Baru-baru ini, pemberi pinjaman terbesar Singapura, DBS, mempertebal komitmennya untuk menghentikan pendanaan ke sektor batu bara, termasuk Adaro Energy. Upaya itu menyusul langkah serupa yang diumumkan perbankan yang berbasis di London, Inggris, Standard Chartered.

The Straits Times mengutip seorang Juru Bicara DBS yang pekan lalu mengatakan bahwa eksposur pembiayaan mereka ke Adaro dan anak usahanya di sektor batu bara akan berkurang signifikan pada akhir tahun ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Reni Lestari
Terkini