Konten Premium

HISTORIA BISNIS: NOBU dan Kembalinya Mochtar Riady (Grup Lippo) ke Bisnis Bank

Bisnis.com,04 Okt 2022, 19:35 WIB
Penulis: Reni Lestari
Pendiri Grup Lippo Mochtar Riady memberikan penjelasan di sela-sela peresmian Gedung Mochtar Riady FISIP Universitas Indonesia (UI), Depok, Jawa Barat, Kamis (2/5/2019)./Bisnis-Nurul Hidayat

Bisnis.com, JAKARTA – Ketika merayakan enam dasawarsa Grup Lippo, James Riady, anak dari Mochtar Riady, berangan kembali merambah bisnis perbankan. Angan-angan itu menjadi nyata ketika Grup Lippo mengakuisisi PT Bank Nasionalnobu Tbk. (NOBU) pada 2010. 

Sejarah panjang Grup Lippo memang berawal dari bisnis bank. Mochtar sebagai pendiri Lippo diberi julukan The Magic Man of Bank Marketing dan telah malang melintang di bisnis simpan-pinjam sejak usia 20-an tahun. Ambisi menjadi bankir bahkan sudah tertanam sejak usianya baru 10 tahun.

Namun, gerak lincah Mochtar dan Grup Lippo di industri perbankan Tanah Air sempat menemui sandungan. Sebagai pengingat, Bank Lippo pernah mengalami rush besar-besaran pada 1995 yang kemudian berhasil selamat berkat bantuan lima bank yakni, BCA, BII, Bank Danamon, Bank Dagang Nasional Indonesia (BDNI), dan Bank Bali.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Reni Lestari
Terkini