Konten Premium

Ujung Tragis Fabelio, Startup yang Pernah Dipuji Forbes

Bisnis.com,12 Okt 2022, 17:30 WIB
Penulis: Khadijah Shahnaz
Pengelola perusahaan rintisan digital atau startup mengoperasikan program pelayanan di sebuah kantor bersama berbasis jaringan internet (Coworking space) Ngalup.Co di Malang, Jawa Timur, Senin (12/10/2020). /ANTARA FOTO-Ari Bowo Sucipto. Ujung Tragis Fabelio, Startup yang Pernah Dipuji Forbes

Bisnis.com, JAKARTA – Berawal dari mimpi mulia hingga para pendirinya ‘disanjung’ oleh Forbes, kini perusahaan rintisan (startup) furnitur yakni Fabelio harus berakhir tragis. Startup tersebut kini harus rela berstatus pailit.

Status tersebut diperoleh setelah PT Kayu Raya Indonesia yang menjadi pengelola Fabelio mengumumkan pailit. 

Berdasarkan pengumuman di Koran Bisnis pada Senin (10/10/2022), startup yang bergerak di sektor furnitur dan desain interior itu ditetapkan dalam keadaaan pailit.  Hal ini berdasarkan putusan Pengadilan Niaga pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat No.47/Pdt.Sus-PKPU/2022/PN.Niaga.JKT.PST, tertanggal 5 oktober 2022.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Yustinus Andri DP
Terkini
'