Konten Premium

Jalan Terjal HAPS, Si Balon Udara Internet Mengudara di Indonesia

Bisnis.com,31 Okt 2022, 04:30 WIB
Penulis: Leo Dwi Jatmiko
Ilustrasi HAPS Avealto sedang diujicoba oleh para teknisi. - Dok. Avealto.com

Bisnis.com, JAKARTA - Untuk beroperasi di Indonesia, wahana dirgantara super atau high altitude platform system (HAPS) dihadapkan pada sejumlah tantangan. Namun, pemerintah terbuka dengan infrastruktur telekomunikasi berbentuk mirip balon udara tersebut.  

Sebelumnya, sebuah perusahaan teknologi yang bermarkas di Inggris, Avealto, menyampaikan bahwa mereka tengah mengembangkan HAPS, yang diharapkan dapat beroperasi di Indonesia pada 2024. 

HAPS Avealto, yang disebut dengan wireless infrastructure platform (WIP), memiliki panjang sekitar 100 meter dan mampu mengangkut beban hingga 55 kilogram. WIP dapat mengudara dalam 3-5 bulan secara stabil. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Herdanang Ahmad Fauzan
Terkini
'