Apa Itu Neraca Perdagangan? Ini Jenis dan Faktor yang Mempengaruhinya

Bisnis.com,03 Nov 2022, 09:04 WIB
Penulis: Hana Fathina
Neraca perdagangan berkaitan dengan ekspor impor suatu negara./iStockphoto

Bisnis.com, JAKARTA - Neraca perdagangan adalah salah satu komponen yang penting dalam neraca pembayaran. Neraca perdagangan seringkali digunakan sebagai indikasi transaksi internasional. Di bidang ekonomi, neraca perdagangan berkaitan juga dengan transaksi ekspor dan impor di sebuah negara. Indikator dalam sebuah negara. Indikator terpenting dalam neraca perdagangan adalah nilai ekspor dan impornya. 

Dilansir dari laman Otoritas Jasa Keuangan, neraca perdagangan adalah ikhtisar yang menunjukkan selisih nilai transaksi ekspor dan impor di suatu negara dalam jangka waktu tertentu. Neraca perdagangan juga dapat diartikan sebagai daftar yang berisi tentang perbandingan nilai ekspor dan impor dalam satu tahun. 

Berikut ini beberapa hal tentang neraca yang sudah dilansir dari berbagai sumber:

1. Jenis neraca perdagangan

2. Faktor yang mempengaruhi neraca perdagangan

3. Contoh neraca perdagangan

Pada tahun 2021, sebuah negara memiliki nilai ekspor hingga 180 miliar dan nilai impor mencapai 170 miliar. Berdasarkan data tersebut, neraca perdagangan negara tersebut mengalami surplus sebanyak 10 miliar yang didapat dan nilai ekspor dikurangi impor. Karena nilai ekspor lebih besar dibandingkan impor, nilai neraca perdagangan negara tersebut dapat dikatakan surplus. 

4. Komponen neraca perdagangan

Itulah beberapa hal tentang neraca yang mungkin kamu belum ketahui. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Novita Sari Simamora
Terkini