Konten Premium

Komitmen Alibaba & Peluang Rebound Saham Bank Neo BBYB

Bisnis.com,14 Nov 2022, 08:00 WIB
Penulis: Dionisio Damara & M. Nurhadi Pratomo
Karyawati mengamati pergerakan harga saham di kantor PT Mandiri Sekuritas di Jakarta, Rabu (9/11/2022). Bisnis/Arief Hermawan P

Bisnis.com, JAKARTA — Emiten bank digital PT Bank Neo Commerce Tbk. akan kembali mendapatkan guyuran dari Grup Alibaba. Mampukah saham BBYB kembali ke jalur hijau?

PT Bank Neo Commerce Tbk. (BBYB) akhirnya resmi mendapatkan pernyataan efektif rights issue dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK) untuk menerbitkan sebanyak-banyaknya 2.617.133.843 atau 2,61 miliar lembar saham.

Pernyataan efektif right issue ini didapat dari OJK pada Kamis (10/11/2022). Dalam aksi korporasi tersebut, perseroan menetapkan harga pelaksanaan sebesar Rp650 per saham sehingga jumlah dana ditargetkan mencapai Rp1,7 triliun.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: M. Nurhadi Pratomo
Terkini