Konten Premium

Beda Ramalan Panas Saham ITMG Usai Rapor Keuangan Meroket Kuartal III/2022

Bisnis.com,14 Nov 2022, 16:45 WIB
Penulis: M. Nurhadi Pratomo & Mutiara Nabila
Para pekerja Tiongkok hilir mudik saat asap mengepul dari pembangkit listrik tenaga batu bara di Shanxi.Kevin Frayer / Bloomberg/Getty Images

Bisnis.com, JAKARTA — Perbedaan pandangan mengemuka usai emiten pertambangan batu bara, PT Indo Tambangraya Megah Tbk., merilis kinerja keuangan kuartal III/2022. Mampukah bara panas saham ITMG terus terjaga?

Berdasarkan laporan keuangan kuartal III/2022, Indo Tambangraya Megah membukukan pendapatan US$2,61 miliar pada akhir September 2022. Realisasi itu tumbuh 97 persen dari US$1,32 miliar periode kuartal III/2021.

Secara terperinci, pendapatan usaha ITMG terdiri atas penjualan batu bara ke pihak ketiga senilai US$2,53 miliar, naik dari tahun sebelumnya US$1,27 miliar, dan penjualan batu bara ke pihak berelasi senilai US$77,47 juta, naik dari tahun sebelumnya hanya US$42,90 juta.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: M. Nurhadi Pratomo
Terkini