Apa itu Stakeholder? Ini Jenis, Fungsi dan Contohnya

Bisnis.com,18 Nov 2022, 15:49 WIB
Penulis: Hana Fathina
Ilustrasi stakeholder/freepik

Bisnis.com, SOLO - Stakeholder adalah semua pihak baik itu individu, komunitas atau kelompok masyarakat yang memiliki hubungan dan kepentingan terhadap organisasi, perusahaan dan permasalahan yang sedang dibahas. Arti stakeholder adalah seorang pemangku kepentingan atau pihak yang berkepentingan. Dilansir dari laman Investopedia, stakeholder adalah pihak yang memiliki kepentingan dalam perusahaan dan dapat mempengaruhi atau dipengaruhi oleh bisnis. 

Dalam kegiatan bisnis, stakeholder adalah diperlukan untuk memberikan bantuan untuk mengembangkan tujuan dari perusahaan tersebut. Namun, tidak semua stakeholder akan memberikan dampak positif terhadap sebuah perusahaan. 

Meskipun sering dikaitkan dalam kegiatan bisnis, stakeholder adalah satu bagian penting dari sebuah organisasi yang memiliki peran secara aktif dan pasif untuk menjalankan tujuannya. Bisa dikatakan bahwa stakeholder adalah pihak-pihak yang bisa mempengaruhi dan dipengaruhi oleh kebijakan perusahaan baik positif maupun negatif. 

Berikut ini beberapa hal tentang stakeholder yang sudah dilansir dari berbagai sumber:

1. Fungsi Stakeholder 

2. Jenis-Jenis Stakeholder

3. Contoh stakeholder

Itulah beberapa hal tentang stakeholder yang mungkin belum kamu ketahui. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Restu Wahyuning Asih
Terkini