Konten Premium

Status Investor Individu Kakap Sederet Emiten Seperti Lo Kheng Hong, Bagaimana Rapor Saham Haiyanto?

Bisnis.com,09 Des 2022, 08:35 WIB
Penulis: M. Nurhadi Pratomo & Yustinus Andri DP
Wajah Bung Karno dan Bung Hatta terpampang dalam uang kertas pecahan Rp100.000./Bloomberg-Brent Lewin

Bisnis.com, JAKARTA — Haiyanto kini berstatus sebagai investor individu dengan kepemilikan terbesar di sejumlah emiten seperti Lo Kheng Hong. Seberapa besar cuan yang diperoleh tahun ini?

Nama Lo Kheng Hong mungkin lebih dikenal oleh para pelaku pasar. Terkini, investor kawakan yang kerap disebut sebagai Warren Buffett Indonesia itu kini berstatus sebagai pemegang saham dengan kepemilikan di atas 5 persen untuk empat emiten.

Secara terperinci, empat emiten tersebut yakni PT Global Mediacom Tbk. (BMTR), PT Clipan Finance Indonesia Tbk. (CFIN), PT Intiland Development Tbk. (DILD), dan PT Gajah Tunggal Tbk. (GJTL).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: M. Nurhadi Pratomo
Terkini