Konten Premium

Menakar Konsumsi dan Produksi Kopi Sedekade ke Depan

Bisnis.com,12 Des 2022, 14:45 WIB
Penulis: Mutiara Nabila & Yustinus Andri
Seorang barista yang mengenakan masker pelindung menggunakan mesin espresso di Rituales Cafe di Medellin, Kolombia, Senin (22/2/2021). Bloomberg/Juan Cristobal Cobo

Bisnis.com, JAKARTA – Konsumsi kopi secara global diperkirakan naik di kisaran 1 persen-2 persen pada akhir dekade ini atau hingga 2030. Hal ini tentu menjadi alarm tersendiri bagi industri kopi.

Direktur Eksekutif International Coffee Organization Vanusia Nogueira memperkirakan, konsumsi kopi global akan naik sekitar 25 juta kantong berukuran 60 kilogram (kg) selama delapan tahun ke depan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Yustinus Andri DP
Terkini