Konten Premium

Kaleidoskop 2022: Naiknya Suku Bunga dan Upaya BI Mati-matian Jaga Rupiah

Bisnis.com,26 Des 2022, 19:00 WIB
Penulis: Maria Elena
Bantuan Likuiditas Bank Indonesia digunakan untuk menyelamatkan bank yang sakit./ Dimas Ardian - Bloomberg

Bisnis.com, JAKARTA — Nilai tukar rupiah mengalami gejolak yang sangat tinggi sepanjang 2022 seiring dengan meningkatnya ketidakpastian pasar keuangan global. Simak kaleidoskop 2022 di sektor moneter, khususnya terkait rupiah dan suku bunga acuan Bank Indonesia (BI). 

Periode 2022 menghentakkan ekonomi global seiring Pengetatan kebijakan moneter negara maju, khususnya bank sentral Amerika Serikat (AS) The Fed, dalam menaikkan suku bunga atau Fed Funds Rate (FFR). Kebijakan yang dilakukan secara agresif tersebut telah mendorong naiknya kurs dolar AS yang dikenal dengan fenomena strong dollar.  

Disertai tingginya persepsi risiko investor global, kondisi tersebut telah menyebabkan aliran keluar investasi portofolio dan tekanan pelemahan nilai tukar negara-negara berkembang, termasuk Indonesia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Feni Freycinetia Fitriani
Terkini