Konten Premium

Pekerjaan Rumah Garuda (GIAA) Usai Suspensi Saham Dibuka

Bisnis.com,04 Jan 2023, 18:24 WIB
Penulis: Annisa Kurniasari Saumi & Artha Adventy
Pekerja menurunkan muatan kargo dari pesawat Garuda Indonesia dengan nomor penerbangan GA 143 setibanya di Bandara Internasional Sultan Iskandar Muda (SIM) Blang Bintang, Kabupaten Aceh Besar, Aceh, Rabu (2/9/2020)./ANTARA FOTO-Ampelsa

Bisnis.com, JAKARTA – Upaya PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk. (GIAA) merestrukturisasi utangnya disambut dengan dibukanya suspensi saham yang telah berlangsung selama 1,5 tahun. Pembukaan suspensi ini memberikan harapan agar kinerja maskapai BUMN tersebut dapat kembali terbang tinggi.

Bursa Efek Indonesia (BEI) mencabut suspensi GIAA di seluruh pasar, terhitung sejak sesi I perdagangan efek hari Selasa (3/1/2023). BEI telah melakukan suspensi saham GIAA sejak 18 Juni 2021, sebagai dampak penundaan pembayaran kupon sukuk global.

Pada perdagangan Selasa, pasar sempat mengapresiasi saham GIAA, dengan sahamnya yang naik hingga 9,8 persen ke level Rp224. Akan tetapi, saham GIAA mengakhiri perdagangan dengan melemah 0,98 persen ke level Rp202. Selanjutnya, saham GIAA pada perdagangan Rabu (4/1/2023) turun tajam 6,93 persen atau menyentuh batas auto reject bawah (ARB) ke level Rp188. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Farid Firdaus
Terkini