Konten Premium

Metland (MTLA) Bidik Bisnis Coworking Space Sekalipun CoHive Pailit

Bisnis.com,30 Jan 2023, 18:00 WIB
Penulis: Nuhansa Mikrefin Yoedo Putra & Anggara Pernando
Metland Transyogi, salah satu proyek besutan PT Metropolitan Land Tbk./metlandtransyogi.com

Bisnis.com, JAKARTA — PT Metropolitan Land Tbk. (MTLA) atau Metland berencana membidik bisnis coworking space sekalipun CoHive dipastikan pailit.

Direktur MTLA Olivia Surodjo mengatakan MTLA akan mengikuti tren berupa kantor pribadi atau private office yang dulu dikenal sebagai coworking space. Tren ini nantinya akan menciptakan sistem pembayaran yang lebih fleksibel.

Pasalnya dia menyebut segmen sewa perkantoran masih menghadapi tantangan dengan banyaknya Pemutusan Hari Kerja (PHK) yang terjadi. Olivia mengatakan permintaan sewa atau beli pada gedung perkantoran M Gold Tower tidak mengalami perubahan sepanjang 2022. Adapun tingkat okupansi segmen perkantoran. berada di kisaran 54 persen pada 2022.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Pandu Gumilar
Terkini