Begini Cara Mengubah TV Analog ke Digital dengan Gampang

Bisnis.com,30 Jan 2023, 23:52 WIB
Penulis: Hana Fathina
Cara Mengubah TV Analog ke Digital - Kominfo

Bisnis.com, JAKARTA - Pemerintah sudah mematikan siaran TV analog atau Analog Switch Off (ASO) sejak 2 November 2022. Hal ini sejalan dengan amanat UU nomor 11 tahun 2020 tentang Cipta Kerja dan Peraturan Pemerintah Nomor 45 tahun 2021 tentang pos, Telekomunikasi dan Penyiaran. 

Dengan menggunakan siaran TV digital, kamu bisa menikmati kualitas audio visual, tingkat kebersihan gambar dan kejernihan suara yang lebih baik dari siaran TV analog. Sebab siaran TV digital jauh lebih baik karena penggunaan teknologinya. 

Berikut ini adalah beberapa cara mengubah TV analog ke digital yang sudah dilansir dari berbagai sumber:

1. Cara mengubah TV analog ke digital 

2. Cara mengubah TV analog ke digital tanpa set top box 

3. Cara setting TV analog ke TV digital menggunakan STB

4. Cara cek sinyal siaran TV digital

Itulah beberapa cara mengubah TV analog ke digital yang mungkin belum kamu ketahui.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Novita Sari Simamora
Terkini
'