Prediksi Skor Persikabo vs Persita: Head to Head, Klasemen, Susunan Pemain

Bisnis.com,02 Feb 2023, 11:36 WIB
Penulis: Andhika Anggoro Wening
Tim Persita. Prediksi Skor Persikabo vs Persita: Head to Head, Klasemen, Susunan Pemain/Istimewa

Bisnis.com, JAKARTA - Persikabo 1973 akan bertemu Persita Tangerang di Stadion Pakansari, Bogor, mulai 15.00 WIB dalam lanjutan Liga 1 pekan ke-22 pada Kamis (2/2/2023).

 dan Persita sedang paceklik kemenangan.

Persikabo yang mempunyai julukan Laskar Padjajaran sedang paceklik kemenangan usai gagal meraih poin penuh dalam sembilan laga terakhirnya, dengan koleksi lima seri dan empat kalah.

Persikabo wajib menang jika posisinya di klasemen tidak ingin tersalip denggan klub-klub di bawahnya yang berjarak cuma dua poin dari Dewa United yang juga bertanding di hari sama.

Sementara itu nasib serupa juga dihadapi Persita yang belum bisa mencetak kemenangan di enam pertandingan terakhirnya.

Bahkan tim berjuluk Pendekar Cisadane itu hanya mampu mencetak dua gol, kemasukan 14 gol dari hasil lima kekalahan dan satu imbang.

Jika kembali minus kemenangan, posisi Persita dipastikan akan semakin melorot di klasemen.

Prediksi Susunan Pemain Persikabo vs Persita

Persikabo 1973 (3-5-2): Syahrul Trisna; Gilang Ginarsa, Lucas Gama, Andy Setyo; Ali Koroy, Tegar Infantrie, Roni Sugeng, Bruno Dybal, Aji Kurniawan; Silvio Junior, Pedro Henrique;
Pelatih: Aidil Shaharin Sahak.

Persita Tangerang (4-4-2): Adhitya Harlan; Muhammad Toha. Yohanes Kandaimu, Javlon Guseynov, Arif Setiawan; Ezequiel Vida, Bae Sin-young, Elisa Basna, Heri Susanto; Ramiro Fergonzi, Hanis Saghara;
Pelatih: Angel Alfredo Vera.

Head to Head Persikabo vs Persita:

19/08/2022 - Persita Tangerang 5-3 Persikabo 1973

11/02/2022 - Persikabo 1973 1-1 Persita Tangerang

22/10/2021 - Persita Tangerang 2-1 Persikabo 1973

15/03/2020 - Persikabo 1973 3-1 Persita Tangerang.

Prediksi Persikabo 1973 vs Persita Tangerang

Prediksi Skor Persikabo vs Persita:

Skor Persikabo vs Persita: 1-1

Skor Persikabo vs Persita: 1-0

Skor Persikabo vs Persita: 0-2

Klasemen Liga Indonesia:

#TeamMPWDLFADP
12013343527+842
22112542817+1141
32111823817+2141
42010643620+1636
52111372620+636
62011274430+1435
7209472822+631
8198292022-226
92082102226-426
102082102734-726
112174101925-625
12216782522+325
13206682426-224
14215792233-1122
152055102028-820
162138102745-1817
172037101530-1516
182037102234-1216

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Andhika Anggoro Wening
Terkini