Konten Premium

Terungkap Investor Kakap Asing yang Getol Borong Saham GOTO

Bisnis.com,02 Feb 2023, 19:05 WIB
Penulis: M. Nurhadi Pratomo & Annisa K. Saumi
Seremoni pencatatan saham PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk. (GOTO) di Bursa Efek Indonesia, Senin (11/4/2022). GoTo meraih dana Rp15,8 triliun dari IPO dan penjualan saham treasury./Istimewa

Bisnis.com, JAKARTA — Sejumlah investor institusi kakap asing getol menambah kepemilikan saham PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk. atau GOTO sepanjang periode berjalan kuartal I/2023.

Pergerakan harga saham GOTO kembali parkir di zona hijau pada akhir perdagangan Kamis (2/2/2023). Mahar per lembar menguat 9,73 persen dalam sehari ke level Rp124.

Saham GOTO masih menjadi penggerak utama indeks harga saham gabungan (IHSG) periode berjalan 2023. Rapor ini sejalan dengan kenaikan 36,3 persen year-to-date (ytd) hingga akhir perdagangan Kamis (2/2/2023).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: M. Nurhadi Pratomo
Terkini