Konten Premium

Debut PGEO dan Riwayat Antiklimaks IPO Pelat Merah

Bisnis.com,24 Feb 2023, 11:53 WIB
Penulis: Nuhansa Mikrefin Yoedo Putra & Herdanang Ahmad Fauzan
Pengecekan rutin pembangkit listrik tenaga panas bumi milik PT. Pertamina Geothermal Energy/JIBI-Nurul Hidayat

Bisnis.com, JAKARTA – Debut PT Pertamina Geothermal Tbk (PGEO) di lantai bursa berujung antiklimaks. Pada hari perdana perdagangannya hari ini, Jumat (24/2/2023), saham PGEO merah merona.

Sampai jeda perdagangan siang, misalnya, saham PGEO bahkan sudah rontok 6,86. Tepatnya Rp815 per saham, dari harga penawaran awal Rp875 per saham.

Rapor tersebut agaknya berada di luar perkiraan sebagian besar kalangan. Sebab, PGEO, anak usaha Pertamina, datang dengan narasi-narasi wangi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Herdanang Ahmad Fauzan
Terkini