Konten Premium

Taktik XL Axiata (EXCL) Pacu Jaringan di Tengah Keterbatasan

Bisnis.com,12 Mar 2023, 06:00 WIB
Penulis: Leo Dwi Jatmiko
Karyawan beraktivitas di kantor XL Axiata./Bisnis-Arief Hermawan P

Bisnis.com, JAKARTA - PT XL Axiata Tbk. memasang target penggelaran jaringan yang cukup agresif pada 2023 di tengah keterbatasan karena anggaran belanja modal yang lebih ramping dibandingkan dengan tahun sebelumnya.

Emiten berkode saham EXCL itu akan memanfaatkan jalur kolaborasi untuk menghemat ongkos ekspansi.

XL Axiata memiliki belanja modal atau (capital expenditure/capex) sebesar Rp8 triliun atau turun sekitar 11 persen dibandingkan dengan 2022 yang sebesar Rp9 triliun. Sementara itu target penggelaran jaringan yang ingin dicapai cukup tinggi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Rio Sandy Pradana
Terkini
'