Update Tarif Bus AKAP Jakarta - Solo Jelang Mudik Lebaran 2023, PO Haryanto Mulai Rp200 Ribuan

Bisnis.com,12 Apr 2023, 08:57 WIB
Penulis: Hesti Puji Lestari
Situasi arus mudik di terminal Kampung Rambutan, Jakarta Timur/Bisnis-Lukman Nur Hakim

Bisnis.com, SOLO - Armada bus menjadi salah satu alat transportasi yang dipilih untuk mudik lebaran 2023. Tarif bus AKAP jurusan Jakarta - Solo masih belum mengalami kenaikan yang signifikan.

Tak dapat dipungkiri, jelang momen mudik lebaran, perusahaan transportasi bus semakin bersaing ketat untuk memberikan penawaran terbaik kepada pemudik yang ingin pulang dengan menggunakan armada bus.

Beragam opsi ditawarkan PO bus AKAP dengan berbagai rute dan kelas pelayanan yang diberikan.

Buat kamu yang hendak mudik dari Jakarta ke Solo, PO Haryanto punya tawaran spesial. Dilansir dari situs resminya, PO Haryanto masih menawarkan tiket bus mulai Rp200 ribuan.

Selain PO Haryanto, PO Harapan Jaya juga menyediakn tiket VIP yang bisa dibeli dengan harga Rp200 ribuan.

Namun tampaknya, jumlahnya juga terbatas. Sementara harga dari PO yang lainnya, tiket bus Jakarta-Solo berada di angkat mulai Rp500 ribuan.

Berikut ini adalah update harga tiket bus tujuan Jakarta - Solo untuk mudik lebaran 2023:

1. PO Haryanto 

2. PO Sinar Jaya Group 

3. PO Unicorn Indorent 

4. PO Cahaya Trans 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  1. 1
  2. 2
Tampilkan semua
Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Hesti Puji Lestari
Terkini