Konten Premium

Bukti Suntikan Tenaga MUFG untuk BBYB dan Akulaku Finance

Bisnis.com,18 Apr 2023, 08:02 WIB
Penulis: Aziz Rahardyan & Fahmi Ahmad Burhan
Nasabah menyelesaikan transaksi menggunakan Akulaku PayLater di Jakarta, Senin (11/7/2022). Bisnis/Suselo Jati. Bikti Suntikan Tenaga MUFG untuk BBYB dan Akulaku Finance

Bisnis.com, JAKARTA – Suntikan modal konglomerasi keuangan raksasa asal Jepang, Mitsubihi UFJ Financial Group Inc (MUFG) pada pengujung tahun lalu, tampak memberikan tenaga tersendiri bagi Grup Akulaku, termasuk PT Bank Neo Commerce Tbk. (BBYB) alias BNC.

Sebagai informasi, investasi MUFG senilai US$200 juta atau Rp3,1 triliun terhadap Grup Akulaku terjadi pada akhir Desember 2022. Adapun kalau itu, MUFG mengaku bahwa langkah ini merupakan salah satu strategi memperkuat eksistensi di pasar Asia Tenggara.

Adapun, salah satu indikasi positif suntikan investasi MUFG ke Grup Akulaku tampak dari kepemilikan saham PT Akulaku Silvrr Indonesia yang terus menguat di Bank Neo Commerce (BBYB).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Yustinus Andri DP
Terkini