Konten Premium

Kredit Berkelanjutan Duo Bank Himbara (BBNI & BMRI) Menebal

Bisnis.com,19 Apr 2023, 13:43 WIB
Penulis: Fahmi Ahmad Burhan
Gedung BNI di Jakarta/dokumen BNI

Bisnis.com, JAKARTA — Dua bank berpelat merah yang tergabung dalam himpunan bank milik negara atau Himbara yakni PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. (BBNI) dan PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. (BMRI) sama-sama mencatatkan peningkatan portofolio penyaluran kredit berkelanjutannya pada kuartal I/2023.

BNI melaporkan penyaluran kredit berkelanjutan sebesar Rp179,4 triliun pada kuartal I/2023. Porsi kredit berkelanjutan di BNI mencapai 28,5 persen terhadap nilai kredit secara keseluruhan.

Nilai kredit berkelanjutan BNI sendiri menebal jika dibandingkan dengan capaian penyaluran kredit berkelanjutan pada periode yang sama tahun sebelumnya yakni Rp170,5 triliun atau meningkat 5,21 persen secara tahunan (year on year/yoy).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Anggara Pernando
Terkini