Kode DANA BCA dan Cara Transfer Lewat M-Banking serta ATM

Bisnis.com,09 Mei 2023, 17:15 WIB
Penulis: Hana Fathina
Kode bank BCA/istimewa

Bisnis.com, JAKARTA - Cara transfer DANA ke BCA bisa dilakukan lewat m-banking atau ATM. Platform DANA bisa memanfaatkan berbagai macam fitur dalam sebuah dompet digital atau e-wallet. DANA merupakan salah satu fitur e-wallet yang melayani berbagai macam transaksi transfer, voucher digital, hingga tagihan pembiayaan. Untuk itu, kamu juga perlu mengetahui kode DANA BCA. Kode transfer Dana dari Bank BCA adalah 3901.

Aplikasi DANA memiliki banyak fitur langganan yang gratis bahkan transfer ke bank hingga 10 kali per bulan. Untuk menggunakan e-wallet, pengguna wajib mengisi saldo dengan tahapan transfer BCA ke DANA. Transfer BCA ke DANA adalah layanan uang elektronik yang bisa digunakan untuk berbagai transaksi seperti pembayaran online, top up pulsa, pembayaran tagihan, dll. 

Kode DANA BCA dan Cara Top Up

1. Cara Transfer dari M-Banking BCA ke DANA

2. Cara Transfer dari ATM BCA ke DANA

3. Cara Top up DANA dari Klik BCA

4. Cara Transfer BCA ke DANA via M-Banking Sim Tool Kit

Itulah beberapa cara dan kode DANA BCA yang perlu kamu ketahui. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Novita Sari Simamora
Terkini