Konten Premium

Adu Kuat BSI (BRIS), CIMB (BNGA), hingga BCA (BBCA) Salurkan Kredit Korporasi

Bisnis.com,02 Jun 2023, 20:23 WIB
Penulis: Fahmi Ahmad Burhan
Nasabah beraktivitas di CIMB Niaga Digital Lounge di Jakarta, Sabtu (10/12/2022). /Bisnis-Eusebio Chrysnamurti

Bisnis.com, JAKARTA – Sejumlah bank seperti PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BRIS) atau BSI hingga PT Bank Central Asia Tbk. (BBCA) gencar menyalurkan kredit kepada nasabah korporasi di tengah pemulihan ekonomi pasca pandemi Covid-19 tahun ini.

BSI misalnya sedang menggenjot pembiayaan untuk segmen korporasi secara syariah di Indonesia tahun ini. Per kuartal I/2023, total pembiayaan korporasi yang telah tersalurkan sebesar Rp58,1 triliun, naik 17,3 persen secara tahunan (year-on-year/yoy). 

Penyaluran pinjaman korporasi di BSI itu telah mencapai porsi 27,24 persen dari total keseluruhan pembiayaan BSI Rp213,27 triliun pada kuartal I/2023.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Anggara Pernando
Terkini