Konten Premium

Penggalangan Dana Hijau US$350 Miliar Libas Batu Bara, Minyak, Gas Cs

Bisnis.com,06 Jul 2023, 12:00 WIB
Penulis: M. Nurhadi Pratomo & Jessica Gabriela Soehandoko
Ilustrasi modal asing dalam bentuk mata uang dolar AS. JIBI/Bisnis/Himawan L Nugraha

Bisnis.com, JAKARTA — Total nilai penggalangan dana untuk kebutuhan proyek hijau oleh pemerintah dan perusahaan pertama kalinya mengalahkan sektor bahan bakar fosil pada periode Januari 2023 hingga Juni 2023.

Berdasarkan data yang dihimpun Bloomberg, penggalangan dana untuk proyek-proyek hijau menembus US$350 miliar pada semester I/2023. Nilai itu berasal dari emisi green bond dan pinjaman sindikasi.

Sebaliknya, penggalangan dana untuk kebutuhan proyek terkait minyak, gas, dan batu bara hanya mencapai kurang dari US$235 miliar. Posisi itu bergeser dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: M. Nurhadi Pratomo
Terkini