Konten Premium

Prospek Grup Djarum Milik Orang Terkaya RI BBCA, BELI, RANC, TOWR, SUPR

Bisnis.com,03 Agt 2023, 06:00 WIB
Penulis: Annisa Kurniasari Saumi
Emiten Grup Djarum milik orang terkaya RI mencatatkan kinerja yang bervariasi hingga semester I/2023. /Bisnis - Eusebio Chrysnamurti

Bisnis.com, JAKARTA - Emiten-emiten Grup Djarum tercatat telah mengeluarkan laporan keuangan untuk paruh pertama 2023. Emiten-emiten ini mencatatkan kinerja yang bervariasi, dengan pertumbuhan laba tertinggi diraih oleh PT Bank Central Asia Tbk. (BBCA).

Grup Djarum merupakan konglomerasi milik orang terkaya RI dari keluarga Hartono, yakni Robert Budi Hartono dan Michael Hartono. Berdasarkan data Forbes per Rabu (2/8/2023), kekayaan Robert mencapai US$26,1 miliar atau sekitar Rp395,96 triliun, dan Michael memiliki kekayaan US$25 miliar atau Rp379,27 triliun.

Namun demikian, pertumbuhan laba BBCA, yang juga menjadi perusahaan dengan kapitalisasi pasar terbesar di Bursa Efek Indonesia, tidak diikuti oleh emiten Grup Djarum lain seperti PT Sarana Menara Nusantara Tbk. (TOWR), PT Global Digital Niaga Tbk. (BELI), hingga PT Supra Boga Lestari Tbk. (RANC).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Hafiyyan
Terkini