Konten Premium

Centang Perenang LRT & Kereta Cepat, Gagap Eksekusi di Proyek Transportasi

Bisnis.com,07 Agt 2023, 09:00 WIB
Penulis: Lorenzo Anugrah Mahardhika
Rangkaian kereta Light Rail Transit (LRT) terparkir di Depo LRT Jatimulya, Bekasi, Jawa Barat, Jumat (1/7/2022). Bisnis/Eusebio Chrysnamurti

Bisnis.com, JAKARTA - Transportasi massal menjadi salah satu proyek infrastruktur yang paling vital di Indonesia. Sayangnya, seringkali persiapannya kurang tereksekusi dengan matang, seperti pada Kereta Cepat Jakarta Bandung dan LRT Jabodebek.

Belum lama ini, Wakil Menteri BUMN Kartika Wirjoatmodjo membeberkan sederet masalah di dua proyek transportasi massal tersebut.

Saat pria yang akrab disapa Tiko ini pertama kali ditugaskan menangani Kereta Cepat pada 2019, proyek tersebut terbilang nyaris mangkrak. Butuh upaya yang besar mulai dari pemetaan proyek hingga negosiasi dengan pihak China untuk mendorong penyelesaian proyek ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Rio Sandy Pradana
Terkini