Konten Premium

Kala APBN Sri Mulyani Perlahan Terkena Rembesan Ekonomi Global

Bisnis.com,13 Agt 2023, 14:00 WIB
Penulis: Maria Elena
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati. Dok Kemenkeu RI

Bisnis.com, JAKARTA – Keuangan negara atau Anggaran dan Pendapatan Belanja Negara (APBN) Kembali mencatatkan surplus sebesar Rp153,5 triliun per Juli 2023. Capaian Surplus tersebut sejalan dengan keseimbangan primer yang mencatatkan surplus Rp394,5 triliun per Juli 2023.

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyampaikan bahwa kondisi APBN hingga Juli 2023 masih cukup baik dan kuat, tercermin dari pendapatan negara yang mencapai Rp1.614,8 triliun.

“Posisi APBN secara keseluruhan masih dalam posisi surplus sebesar Rp153,5 triliun atau kalau diukur pendapatan domestik bruto [PDB] atau nilai ekonomi kita, yaitu 0,72 persen dari total PDB nasional kita,” katanya dalam Konferensi Pers APBN Kita, Jumat (11/8/2023).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Feni Freycinetia Fitriani
Terkini