Konten Premium

Emiten Jagoan Lo Kheng Hong ABMM Buka Suara soal Guyuran Dividen Interim GEMS

Bisnis.com,23 Agt 2023, 17:30 WIB
Penulis: M. Nurhadi Pratomo & Artha Adventy
Proses pengapalan batu bara dari conveyor belt ke kapan tongkang./abm-investama.com

Bisnis.com, JAKARTA — Emiten jagoan investor kawakan Lo Kheng Hong, PT ABM Investama Tbk. (ABMM), berpeluang mendapatkan jatah setoran dividen interim dari sayap usaha Grup Sinar Mas PT Golden Energy Mines Tbk. (GEMS).

ABM Investama menjadi salah satu pemegang saham GEMS melalui anak usahanya PT Radhika Jananta Raya. Berdasarkan data PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI), kepemilikan mereka sebanyak 1.764.705.900 (1,76 miliar) lembar atau setara dengan 30 persen hingga Senin (21/8/2023).

ABM Investama telah menyelesaikan transaksi akuisisi 30 persen saham GEMS pada September 2022. ABMM kala itu merogoh kocek senilai US$420 juta atau setara Rp6,24 triliun.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: M. Nurhadi Pratomo
Terkini