Konten Premium

Salim dan PepsiCo: Ketika Kawan Jadi Lawan (ICBP)

Bisnis.com,04 Sep 2023, 18:30 WIB
Penulis: Herdanang Ahmad Fauzan
Keripik kentang dengan merek PepsiCo Inc., Lay's, dijual di toko kelontong di Bagdad, Kentucky, AS, pada hari Jumat, 9 April 2021. / Bloomberg-Luke Sharrett

Bisnis.com, JAKARTA -  Belum genap tiga tahun sejak kepergiannya, PepsiCo mengambil langkah putar balik. Grup konsumer asal Negeri Paman Sam itu bakal memproduksi lagi makanan dan minuman ringan di Indonesia, dan bersaing dengan mantan sejawatnya, PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk (ICBP) kepunyaan Grup Salim.

Kembalinya PepsiCo ke Tanah Air ditandai dengan konstruksi pabrik dengan modal tak main-main, hingga US$200 juta atau lebih dari Rp3 triliun, lewat PT PepsiCo Indonesia Foods and Beverages. Dibangun pada lahan seluas enam hektare di kawasan Cikarang, Pesi akan membidik segmen kelas menengah, meski belum membocorkan merek produk mana saja yang akan diboyong ke Indonesia.

Sebagai konteks, PepsiCo memiliki lebih dari 500 merek makanan dan minuman yang menghasilkan lebih dari US$1 miliar atau di atas Rp15 triliun per tahun.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Herdanang Ahmad Fauzan
Terkini