Konten Premium

Gertak Sambal China buat Apple & iPhone

Bisnis.com,09 Sep 2023, 10:00 WIB
Penulis: Herdanang Ahmad Fauzan
Seorang pelanggan berbicara dengan asisten penjualan di toko Apple saat model iPhone 14 baru Apple Inc mulai dijual di Beijing, Tiongkok, 16 September 2022. / REUTERS-Thomas Peter

Bisnis.com, JAKARTA – Produk andalan Apple, iPhone, punya kans besar menyalip Samsung sebagai merek ponsel pintar dengan jumlah penjualan terbesar tahun ini. Skenario manis itu agaknya mulai bikin pemerintah China, rival AS dalam perang dagang, ikut gusar.

Pekan ini, China mewacanakan perluasan aturan yang melarang Pegawai Negeri Sipil (PNS) di negara tersebut untuk menggunakan iPhone di tempat kerja. Aturan ini terindikasi sebagai upaya untuk mengusik bisnis Apple yang sedang wangi-wanginya. 

“Beberapa lembaga telah mulai memberikan petunjuk kepada stafnya untuk tidak membawa iPhone mereka ke tempat kerja,” terang sumber internal China, sebagaimana diwartakan Bloomberg.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Herdanang Ahmad Fauzan
Terkini
'