Konten Premium

Dinamika KTT G20 India, Keberhasilan Bharat jadi 'Poros Kekuatan' Selatan

Bisnis.com,11 Sep 2023, 11:30 WIB
Penulis: Wibi Pangestu Pratama
Monumen dengan motif bendera India yang berada di New Delhi, India yang terlihat pada Kamis (2/3/2023). KTT G20 berlangsung di India (kini bernama Bharat) pada tahun ini. / Bloomberg-Prakash Singh

Bisnis.com, JAKARTA — Berlangsungnya Konferensi Tingkat Tinggi Group of 20 atau KTT G20 di tengah tensi Amerika Serikat dan China, juga meningkatnya sorotan terhadap BRICS, seolah semakin mengokohkan posisi India sebagai poros kekuatan negara-negara selatan.

Dilansir dari Bloomberg, negara-negara G20 memuji keberhasilan India dalam mencapai kesepakatan mengenai komunike bersama, yang sempat diragukan beberapa hari menjelang pelaksanaan KTT G20 di Bharat—nama India kini.

Salah satu isu tersulit di pertemuan diplomatik tahunan itu adalah konsensus mengenai serangan Rusia ke Ukraina. Meskipun begitu, Ukraina yang tidak diundang ke KTT G20 India, merasa kompromi dalam bahasa perang itu lebih lemah dibandingkan dengan apa yang dihasilkan para pemimpin negara 10 bulan lalu di KTT G20 Bali, Indonesia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Wibi Pangestu Pratama
Terkini