Konten Premium

IEA Wanti-wanti Puncak Permintaan Bahan Bakar Fosil Batu Bara Cs

Bisnis.com,14 Sep 2023, 14:30 WIB
Penulis: M. Nurhadi Pratomo
fasilitas conveyor belt di salah satu tambang batu bara Australia/ Bloomberg

Bisnis.com, JAKARTA — IEA memberikan pandangan terbarunya mengenai puncak permintaan terhadap bahan bakar fosil batu bara, minyak, dan gas.

Executive Director International Energy Agency (IEA) Fatih Birol mengatakan permintaan batu bara, minyak, dan gas diperkirakan akan mencapai puncaknya dalam beberapa tahun mendatang. Ramalan ini berangkat dari kebijakan yang diterapkan oleh pemerintah di seluruh dunia saat ini.

“Ini adalah pertama kalinya puncak permintaan terlihat setiap bahan bakar pada dekade ini – lebih awal dari perkiraan banyak orang,” ujarnya dikutip dari Bloomberg, Kamis (14/9/2023).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: M. Nurhadi Pratomo
Terkini